PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJASAMA POSBAKUM 2022

(Jum’at, 14ย Januari 2022)ย Bertempat di Ruang Sidang Kartika, Pengadilan Negeri Tembilahan. Diadakan kegiatan penandatanganan Perjanjian Kerjasama Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM) dengan Lembaga Bantuan Hukum Tembilahan (LBH Tembilahan). Dengan ini menjadi tahun ke-6 Pengadilan Negeri Tembilahan menjalin kerja sama dengan LBH Tembilahan. Semoga dengan kerjasama ini kami dapat memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat terutama para pencari keadilan di wilayah hukum Pengadilan Negeri Tembilahan.

Berikut ini adalah foto kegiatan :ย 

Related Articles

Back to top button
Translate ยป
Skip to content