Kegiatan Gower Bareng Keluarga Besar Pengadilan Negeri Tembilahan
Tembilahan, Jum’at 22 November 2024
Pengadilan Negeri Tembilahan Mengadakan Kegiatan Gowes Bareng Keluarga Pengadilan Negeri Tembilahan Dengan Rute Sungai Beringin (Jembatan Getek).
adapun Manfaat bersepeda di pagi hari juga bisa meningkatkan stamina. kegiatan ini dapat memperkuat jantung dan paru-paru dan saat kita mengayuh sepeda dalam jangka waktu lama.
Yang Di Ikuti Ketua Pengadilan Negeri Tembilahan Ibu Aurora Quintina, S.H., M.H., Wakil Ketua Bapak Chandra Ramadhani S.H., M.H., Para Hakim – Hakim, Panitera, Sekretaris, pejabat struktural dan pejabat fungsional serta pegawai, PPNPN, dan siswa Magang Pengadilan Negeri Tembilahan.
Berikut foto kegiatannya :